yaitu tambahan 'ekspresi' untuk status yang akan kita buat. disamping yang sudah ada sebelumnya 'lokasi', 'waktu' dan 'dengan/bersama siapa'.
cukup dengan meng-klik icon smile, akan ada pilihan seperti : merasa, menonton, membaca, mendengarkan, bermain.
contoh diambil dari PC/laptop, belum pasti kalau fasilitas ini sudah ada dimobile. pertanyaan, sebesar apa manfaatnya sehingga mereka (facebook) menambahkan fasilitas ini?
mungkin karena makin beragamnya jaringan sosial baru yang bermunculan sehingga pihak facebook juga tidak mau ketinggalan update dan melengkapi fitur-fiturnya. tapi tetap saja untuk saat ini yang terbesar masih dipegang oleh raksasa media sosial 'mukabuku' :).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar